Suku Batak

kekayaan budaya dan adat Batak Toba-komunitas-batak.com

Harmoni Tradisi dan Modernitas Kekayaan Budaya dan adat Batak

Budaya dan adat Batak adalah harta berharga yang perlu dirawat dan dikembangkan. Dengan mengadakan event budaya, masyarakat Batak tidak hanya merayakan warisan mereka tetapi juga menjadikannya relevan di tengah perubahan zaman. Harmoni antara tradisi dan modernitas adalah kunci untuk memastikan bahwa kekayaan budaya ini akan terus hidup dan diteruskan ke generasi mendatang. Budaya Batak merupakan …

Read More »
Daftar Lengkap Marga-Marga dalam Suku Batak

Daftar Lengkap Marga Batak dari A-Z

Marga Batak adalah beban dan tanggungjawab yang mesti disadari dan dijaga dengan baik. Marga adalah kunci dari kebanggaan Batak, yang sewaktu-waktu bisa menjadi aib bagi seluruh Batak. Haruskah kita menyalahkan mereka yang tidak mencantumkan marga dengan alasan malu dan demi image atau haruskah kita mencantumkan marga kita, untuk kemudian kita jatuhkan harga diri dan martabat …

Read More »
Etnis Batak

Suku Batak

Batak merupakan salah satu suku bangsa di Indonesia. Nama ini merupakan sebuah tema kolektif untuk mengidentifikasikan beberapa suku bangsa yang bermukim dan berasal dari Tapanuli dan Sumatera Timur, di Sumatera Utara. Suku bangsa yang dikategorikan sebagai Batak adalah: Batak Toba, Batak Karo, Batak Pakpak, Batak Simalungun, Batak Angkola, dan Batak Mandailing. Saat ini pada umumnya …

Read More »

www.komunitas-batak.com

H-O-R-A-S!

Jika Anda terbantu dengan adanya situs ini, mohon Klik LIKE atau follow kami dibawah ini!